
1. Rekening Spiritual
Yakinkanlah diri anda, bahwa setiap perbuatan akan mendapat konpensasi,
yang akan datang sesuai dengan berapa besar keyakinan anda.
Iringi amal dengan selalu berpikir positif.
2. Rekening Motivasi
Motifasi adalah niat dan kemauan.
Suatu aktivitas jika dilakukan dengan benar dan jelas maka,
aktivitas tersebut akan bertahan lama.
3. Rekening Berpikir Positif dan besar
Bunuh moster mental negatif yang menyerang anda tiap hari.
Berpikirlah positif, karena berpikir positif mengajak sel otak anda
untuk aktif mencapai sukses-sukses yang ingin anda raih.
Berpikirlah bahwa anda bisa dan akan berhasil.
Carilah jalan alternatif untuk menyelesaikan kemunduran anda.
4. Rekening Kecerdasan Perencanaan Diri
Sukses tidak datang tiba-tiba, menuju sukses membutuhkan proses yang tak jarang
akan banyak hal dan rintangan yang dihadapi. Untuk itu buatlah kesuksesan
- Jangka pendek
- jangka menengah &
- Jangka panjang
Tips sederhana untuk berlatih membuat rencana yaitu "Gunakan waktu 10 menit
sebelum tidur untuk 5 hal yang akan anda kerjakan besok".
5. Rekening Bertindak dan Bekerja Produktif
Jika ingin berenang maka beranilah mencebur ke dalam air dan juka ingin sukses
maka lakukan action dan terus action.
Ingat "Gagasan sederhana yang dilaksanakan dan dikembangkan adalah 100% lebih baik
dari gagasan hebat yang mati karena tidak dilaksanakan.
Bertindaklah secara efektif dan efesien jangan buang waktu untuk kerja yang tidak
bermanfaat.






































































1 komentar:
setubuh brother
Posting Komentar